6 Alasan Semakin Dewasa Kamu Tidak Lagi Bertujuan Mencari Teman Baru

Ilustrasi teman
Sumber :
  • Freepik

Nah, rasa ragu pada ketulusan seseorang yang ingin berteman membuat kamu membentengi diri sendiri. Saat ada yang ingin dekat, kamu justru menjauh atau menutup diri. Hal itu karena kamu merasa takut akan dibebani atau direpotkan oleh orang lain. 

3. Menghindari Konflik Dengan Pasangan

3 Pertanyaan Ini yang Bisa Membuat Relationship Makin Sehat, Yuk Dicek!

Dengan teman-teman yang sudah lama kenal saja, kamu harus mengurangi waktu bahkan meminimalisir dengan mereka. Alasannya tentu karena kebersamaan dengan keluarga adalah prioritas utama. Apalagi hampir sebagian besar waktu digunakan untuk bekerja. Jadi waktu senggang/libur dimanfaatkan untuk quality time bersama keluarga. 

Hal ini dapat membantu mengurangi konflik atau kecemburuan pasangan. Pasangan bisa saja merasa kamu abaikan atau tidak pedulikan, jika kamu lebih banyak menghabiskan waktu dengan teman. Belum lagi, cemburu dan overthinking jika kamu dekat dengan teman lawan jenis. 

4. Lebih Selektif Memilih Circle 

Saat Berhubungan Seks, Mengapa Wanita Tersakiti?

Jika dulu kamu berteman memang murni hanya ingin berteman. Sekarang kamu lebih selektif dalam memilih circle pertemananmu. 

Tentu kamu lebih mengutamakan berteman atau dekat dengan teman yang membawa dampak positif, begitu pula sebaliknya. Kamu berusaha mengambil manfaat yang baik dari hubungan pertemananmu. 

Halaman Selanjutnya
img_title
Jadi Anak Rantau Harus Tegar Karena Jalannya Mungkin Saja Terjal dan Berliku