Cara Membuat Rawon yang Lezat dan Gurih

Olahan Rawon
Sumber :
  • instagram

  • 4 butir kluwek, ambil isinya
  • 6 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri, sangrai
  • 2 cm kunyit, bakar sebentar
  • 1 sdt ketumbar bubuk
  • 1/2 sdt terasi bakar
  • 1 sdt lada bubuk

Pelengkap:

  • Nasi putih hangat
  • Telur asin
  • Sambal terasi
  • Kerupuk udang
  • Daun bawang dan bawang goreng untuk taburan

Langkah-Langkah Memasak Rawon

Lebih Dari Sekedar Bumbu, Ini 10 Manfaat Garam Dalam Masakan yang Jarang Diketahui

Setelah semua bahan siap, yuk mulai memasaknya!

1. Rebus Daging

Rebus daging sapi dengan air hingga empuk. Setelah itu, angkat dan potong-potong sesuai selera. Saring kaldu rebusannya agar bersih dari kotoran dan lemak berlebih.

Halaman Selanjutnya
img_title
Resep Es Kolak Manis Gurih, Cocok Buat Ide Takjil